Thursday, 31 January 2013

Serangan Itu Menambah Keimanan Mereka

Kepada mereka orang-orang yang di jalan Allaoh, ada orang-orang yang mengatakan bahwa manusia telah memusuhi mereka, menebar kebencian, meniupkan gendrang peperangan dan beramai-ramai berupaya mengucilkan mereka orang-orang yang beriman. Maka:

الَّذِينَ قَالَ لَهُمُ النَّاسُ إِنَّ النَّاسَ قَدْ جَمَعُوا لَكُمْ فَاخْشَوْهُمْ فَزَادَهُمْ إِيمَانًا وَقَالُوا حَسْبُنَا اللَّهُ وَنِعْمَ الْوَكِيلُ
(Yaitu) orang-orang (yang mentaati Allah dan Rasul) yang kepada mereka ada orang-orang yang mengatakan, “Sesungguhnya manusia telah mengumpulkan pasukan untuk menyerang kamu, karena itu takutlah kepada mereka”, maka perkataan itu menambah keimanan mereka dan mereka menjawab, “Cukuplah Allah menjadi Penolong kami dan Allah adalah sebaik-baik Pelindung”. ” (QS. Ali ‘Imron: 173)

إِنَّ النَّاسَ قَدْ جَمَعُوا لَكُمْ فَاخْشَوْهُمْ فَزَادَهُمْ إِيمَانًا وَقَالُوا حَسْبُنَا اللَّهُ وَنِعْمَ الْوَكِيلُ
“Sesungguhnya manusia telah mengumpulkan pasukan untuk menyerang kamu, karena itu takutlah kepada mereka,” maka perkataan itu menambah keimanan mereka dan mereka menjawab, “Cukuplah Allah menjadi Penolong kami dan Allah adalah sebaik-baik Pelindung”. (HR. Bukhari no. 4563)
Peristiwa ini, insya Allah menjadi momentum yang baik untuk membuktikan kepada masyarakat sekaligus mengangkat derajat ke tempat yang lebih tinggi daripada sebelumnya.

Ketahuilah bahwa:
1. Allah menguji manusia sesuai tingkat keimanannya. Yg paling berat adalah ujian para nabi dan rasul.
2. Pertama2 mari kita ber- istighfar, jika langkah kita ada yg salah, kurang dan tidak tepat. mohon ampunan Allah. 
3. Al Quran mengatakan kita tdk akan dibiarkan begitu saja. Begitu pula mereka. Kita akan diuji dan mereka akan diuji juga. 
4. Posisi mazlum, dizalimi, jauh lebih baik dr posisi zalim. Kalau sdh zalim, seseorang tdk akan berhadapan dg makhluq.

Related Posts:

  • Selamat Jalan Ustadz Purnomo SiddiqProsesi pemakaman Ustadz Purnomo Siddiq di Makam Islam Kampung Bugis, Jalan Pendidikan. Semoga Alloh SWT mengampuni dosa dan menerima amal ibadah beliau. Dan keluarga yang tinggalkan diberi ketabahan. Pertama kali berjumpa b… Read More
  • Ujian Pertama: Ngacirnya Jamaah Sholat 'Idh Sebelum Khutbah SelesaiFenomena tahunan yang terus terulang, tidak lain adalah kekurang disiplinan jamaah terhadap tata cara sholat hari raya baik Fitri maupun Adha. Demikian juga terjadi dan saya saksikan kembali penyelenggaraaan Sholat Idhul Fit… Read More
  • Serangan Itu Menambah Keimanan Mereka Kepada mereka orang-orang yang di jalan Allaoh, ada orang-orang yang mengatakan bahwa manusia telah memusuhi mereka, menebar kebencian, meniupkan gendrang peperangan dan beramai-ramai berupaya mengucilkan mereka orang-oran… Read More
  • Bersyukurlah, Perjuangan di DKI Telah Memberikan Banyak KemenanganAlhamdulillah, kerja keras telah kita lakukan. Segenap kesungguhan telah kita curahkan. Segenap pengurbanan telah kita kontribusikan. Berbulan-bulan bekerja dengan luar biasa, tak terkirakan energi yang terkuras untuknya, alh… Read More
  • Berhenti Berarti MatiOleh: Ustadz Abdul MuizAnas bin Malik mengatakan tentang Abdullah bin Ummi Maktum yang secara kondisi fisik buta. Tapi pada perang Yarmuk, Abdullah bin Ummi Maktum hadir di tengah para mujahidin di medan perang, memakai baju … Read More

4 komentar:

Alim Mahdi adalah Founder www.mastersop.com

Konsultan SOP dan Penggagas "GERAKAN PENGUSAHA SADAR SOP"